Nama
: Rutiko Omar
Minarziyan
NIM
:
2018840030
Mata Kuliah
: Media dan Teknologi Pembelajaran
Dosen
Pengampu : Wika Soviana Devi, M.Hum.
Tugas Mereview Jurnal
Dalam era global ini yang telah memasuki era 4.O yang telah
berkembang pesat media teknologi pada saat ini. Dalam perkembangan teknologi
padasaat ini ,banyak memberikan dampak positif di berbagai aspek terkhusus
dalam aspek dalam dunia pendidikan yang dapat menunjang keberhasilan dalam
proses belajar atau mengajar.
Di dapatkan dari proses penelitian yang saya bisa pahami dalam
jurnal ini ,bahwa saya dapat menjelaskan bahwa dalam proses pembelajaran
menggunakan multimedia ini bertujuan :
(1) Untuk mengetahui penggunaan multimedia dalam pembelajaran
bahasa sastra Indonesia di SMPN 2 Bawen.
(2) Untuk mengetahui penggunaan multimedia berdampak positif
terhadap kualitas dan hasil belajar bahasa sastra Indonesia di SMPN 2
Bawen.
(3) Untuk mengetahui faktor pendukung dan penghambat penggunaan
multimedia dalam pembelajaran bahasa sastra Indonesia di SMPN 2 Bawen.
Dan dalam penerapannya menggunakan multimedia yaitu memutarkan
video tutorial dengan menggunakan media
LCD dalam pembelajaran puisi yang bertujuan agar siswa dapat melihat dengan
nyata ekspresi wajah dan olah vokal secara jelas.Untuk penunjang media
teknologi dalam pembelajaran yang lebih efektif sekolah memfasilitasi segala
aspek media teknologi lainnya seperti laptop, CD player, TV dan lain-lain.
Dapat
dikatakan bahwa penggunaan multimedia dapat memecahkan masalah belajar siswa
seperti peningkatan kosentrasi, peningaktan minat dan juga mencipatakan
lingkungan belajar yang kondusif.
Sumber:
https://media.neliti.com/media/publications/141552-ID-penggunaan-multimedia-dalam-pembelajaran.pdf
No comments:
Post a Comment